6 Aplikasi Pengubah Suara Terbaik di Android

6 Aplikasi Pengubah Suara Terbaik di Android – Hay gaes lama saya tidak menulis artikel dan kali ini saya akan membagikan artikel untuk mengubah efek suara di android yang tentu saya rekomendasikan untuk kamu. Android memang teknologinya berkembang sangat pesat dari masa ke masa seperti spesifikasi android.
Software android dan fitur fitur yang terdapat dalam android semakin berkembang dan semakin canggih, salah satunya yaitu mengubah suara kamu menjadi bermacam macam dan itulah salah satu kehebatan teknologi yang semakin dan semakin canggih. kamu hanya perlu merekam suara kamu dan setelah itu terdapat pilihan jenis suara yang kamu inginkan seperti suara robot, atau suara yang seperti dalam film Alvin dan masih banyak lagi yang terdapat dalam software android.
Memang software android untuk mengubah suara sangat bermacam macam dan jenis suara di dalamnya pun bisa saja berbeda-beda antara yang satu dengan yang lain oleh karena itu kamu perlu membaca artikel ini sampai akhir karena software atau aplikasi yang dibawah ini merupakan aplikasi yang saya rekomendasikan untuk kamu dan saya pun sudah mencobanya. fitur di dalam aplikasi dibawah ini bermacam macam salah satunya kamu bisa megubah teks menjadi suara dan hasil suaranya normalnya yaitu seperti di google saat hasil penelusuran suara, iyah cukup lucu dan juga keren oleh karena itu kamu perlu mencoba salah satu aplikasinya. dan di bawah ini merupakan 6 Aplikasi Pengubah Suara Terbaik di Android.

6 Aplikasi Pengubah Suara di Andorid

1). Voice Changer with Effects
Aplikasi ini merupaka aplikasi yang saya rekomendasikan pada urutan pertama karena mudah digunakan dan juga jenis suara yang terdapat pada aplikasi ini cukup banyak dan fiturnya yaitu seperti yang sudah saya jelaskan di atas yaitu kamu bisa mengubah teks menjadi suara hanya dengan mengetikan tulisan setelah itu klik Ok maka akan langsung bisa diputar setelah itu kamu bisa mengubahnya menjadi jenis suara yang lain. salah satu jenis suaranya yaitu seperti Suara Optimus, Robot, Alien dan lain sebagainya. Jika kalian ingin mencobanya silahkan download [disini].
 
2). Simple Voice Changer
Aplikasi yang kedua yaitu Simple Voice Changer tentu aplikasi ini juga cukup memuaskan seperti aplikasi pertama yang diatas. Cara kerja pada aplikais ini yaitu tidak beda seperti aplikasi Voice Changer with Effects yaitu kamu merekam suara pada aplikasi tersebut setelah itu akan terdapat banyak jenis suara yang bisa kamu coba untuk mengubah suara rekaman yang tadi kamu rekam. Saya merekomend kamu untuk mencoba aplikasi ini. Langsung coba [disini].
 
3). Helium Voice Changer
Aplikasi yang terdapat pada urutan ketiga yaitu  Helium Voice Changer yang tentunya fitur dan jenis suara yang bermacam macam yang tentunya bisa kamu coba untuk hiburan dan untuk berbagi suara yang lucu dan keren kepada teman kamu. Bisa dikatakan aplikasi ini memiliki banyak , jenis suara karen yang perlu kamu coba coba. walaupun tampilan dan fiturnya tetap kalah dari yang nomer satu kamu perlu juga untuk mencoba aplikasi ini. [disini] jika kamu ingin langusng mencobanya.
 
4). Best Funny Voice Changer
Aplikasi pada deret ke-empat ini yiatu bernama  Best Funny Voice Changer yang sudah terlihat dari judulnya yang intinya yaitu suara lucu terbaik yang tentunya didalamnya banyak terdapat jenis suara yang beragam dan lucu lucu pastinya seperti suara bebek dan lain sebagainya, namun tampilan pada aplikasi ini kurang bersahabat namun kamu perlu mencobanya siapa tau kamu malah menyukai aplikasi ini. Download [disini].
5). Mega Voice Changer
Aplikasi selanjutnya yaitu Mega Voice Changer yang pada aplikasi ini kamu akan mendapatkan efek suara yang berbeda walaupun mungkin ada yang sama dengan aplikasi yang lain. Pada aplikasi ini kamu bisa mengunah suara menjadi suara perempuan, Anak-anak dan lain sebagainya sehingga akan lebih menarik dan lucu juga tentunya. Kamu perlu mencoba aplikasi ini untuk hiburan dengan teman kamu. Download [disini].
 
6). Call Voice Changer – IntCall
Pada urutan yang terakhir yaitu Call Voice Changer – IntCall yang artinya sudah terlihat pada judul. Iyah kamu bisa mengubah suara kamu saat menelfon seseorang dan saat telfon suara kamu akan menjadi berbeda sesuai jenis suara yang kamu pilih sehingga lebih asik digunakan untuk bermain dan bercanda dengan teman kamu. Download dan langusng install saja [disini].
Dan itulah 6 Aplikasi Pengubah Suara Terbaik di Android yang bisa kamu download dan bisa kamu gunakan untuk hiburan, Menjahili teman dan lain sebagainya. Demikain artikel yang bisa saya sampaikan apabila ada kata atau review yang kurang jelas bisa langsung ditanyakan pada kolom komentar atau halaman Contact yang telah di sediakan Pada blog Ngasihtekno Terimakasih Atas Kunjungannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *